About this product
- Bahan:Rayon
- Potongan:Lurus
- Panjang Gaun:Maxi
Product description
Cesara Dress By Asf Fashion
Daster cantik dengan bahan katun rayon yang lembut dan adem ini cocok untuk Anda yang mencari pakaian yang nyaman dipakai sehari-hari. Desain daster yang simpel dan elegan dengan potongan longgar membuat Anda merasa bebas bergerak. Daster ini juga cocok untuk Anda yang ingin tetap tampil stylish di rumah atau saat sedang bersantai.
Busui friendly kancing hidup (bf friendly)
Tone Warna mungkin sedikit berbeda sebab camera, cahaya, lighting pengambilan gambar